Sabtu, 15 September 2012

Kenapa Harus Sterilisasi

alasan utama program sterilisasi kucing adalah untuk meningkatkan kesejahteraan kucing.
mungkin ada pro dan kontra mengenai program ini. ada pendapat mengapa qta harus sterilisasi?
bukankah Tuhan menciptakan semua binatang agar qta jaga kelangsungan hidupnya.kenapa harus qta batasi populasi mereka?
karena saat ini banyak kucing liar yang tidak terawat dan berkeliaran dijalan, bahkan sering kita jumpai tertabrak mobil.sekarang apakah Tuhan menciptakan mereka untuk hidup sengsara?
Tidak, bukan begitu maksud Tuhan. dulu rantai makanan masih terbentuk dengan baik sehingga kucing bisa mencari makan tikus.sementara saat ini tidak memungkinkan lagi kucing makan tikus.karena populasi tikus berkurang. selain itu dapat mempermudah penularan Toksoplasma dan penyakit lain yang zoonosis ke manusia.
dengan adanya sterilisasi maka kecenderungan kucing hidup sengsara tertabrak mobil atau terserang penyakit lain bisa dijaga.
selain itu akan menurunkan tingkat resiko manusia diserang oleh wabah penyakit yang dibawa oleh kucing atau kecelakaan akibat gigitannya.
sterilisasi mengurangi resiko kanker rahim pada kucing
sterilisasi mengurangi kebiasaan spaying pada kucing.
jadikan kucing peliharaan anda sehat sejahtera,terawat dan hidup bahagia bersama anda

Tidak ada komentar:

Posting Komentar